Postingan

Menampilkan postingan dari 2026

Ketua LPAI Provinsi Lampung Serahkan Mandat Pembentukan LPAI Lampung Timur

Gambar
Gmlnews tv.com Bandar Lampung  Ketua Lembaga Perlindungan Anak Indonesia (LPAI) Provinsi Lampung, Andi Lian, SH., MH., secara resmi menyerahkan mandat pembentukan kepengurusan LPAI Kabupaten Lampung Timur kepada calon pengurus, Senin (12/1/2025), di Bandar Lampung. Mandat tersebut diberikan kepada Decxy Vicry Angga, SH, Aman, SH, dan Safaruddin, dengan harapan agar segera membentuk struktur kepengurusan LPAI Lampung Timur secara lengkap dan solid. Dalam arahannya, Andi Lian menekankan pentingnya kehadiran LPAI di daerah sebagai garda terdepan dalam perlindungan dan pemenuhan hak-hak anak. LPAI Lampung Timur diharapkan dapat segera terbentuk dan mampu bersinergi dengan pemerintah daerah beserta seluruh jajarannya, aparat penegak hukum, serta masyarakat. Anak-anak di Kabupaten Lampung Timur adalah aset masa depan yang wajib kita jaga bersama,tegas Andi Lian. Sementara itu, Decxy Vicry Angga, SH, mewakili calon pengurus, menyampaikan komitmennya untuk segera menindaklanju...

Pelayanan Desa Mulyo Asri Disorot, Kades Diduga Jarang Ngantor dan Abaikan Hak Warga

Gambar
Gmlnews tv.com LAMPUNG TIMUR  Kinerja Pemerintah Desa Mulyo Asri, Kecamatan Bumi Agung, Kabupaten Lampung Timur, tengah menjadi sorotan tajam. Pasalnya, Kepala Desa (Kades) setempat dituding jarang masuk kantor, yang berdampak pada terbengkalainya pelayanan publik bagi masyarakat desa. Kritik pedas ini disampaikan langsung oleh Ketua Ormas Gema Masyarakat Lokal Indonesia Bersatu (GML-IB), Safaruddin. Ia mengaku merasa kecewa setelah dua kali berupaya menemui Kepala Desa di kantornya, namun selalu nihil. Safaruddin membeberkan bahwa dalam kunjungannya yang terakhir, ia mendapati suasana kantor desa yang sepi meski waktu sudah menunjukkan pukul 09.00 WIB lebih. Dari sekian banyak perangkat desa, hanya terlihat satu orang, yakni Kaur Pemerintahan bernama Sugiatno. "Kejadian ini menimpa saya sendiri. Saya sudah dua kali datang untuk kepentingan penting, namun beliau (Kades) tidak pernah ada di tempat. Kantor desa sepi, pelayanan seperti mati," ujar Safaruddin kepada ...

Hangat dan Penuh Empati, Bupati Egi Sambangi SLB Negeri Sidomulyo Bersama Tiga Putrinya

Gambar
GMLNEWSTV COM   LAMSEL, Sidomulyo - Tawa polos dan sapaan hangat mewarnai halaman Sekolah Luar Biasa (SLB) Negeri Sidomulyo, Desa Budidaya, Kecamatan Sidomulyo, Jumat (9/1/2026). Di tengah suasana sederhana namun penuh keakraban itu, Bupati Lampung Selatan, Radityo Egi Pratama, hadir langsung menyapa siswa-siswi berkebutuhan khusus, membawa pesan empati, perhatian, dan dukungan moral dari pemerintah daerah. Kehadiran Bupati Egi terasa istimewa karena ia turut mengajak ketiga putrinya, Kaleela Aisyah Pratama, Kaisara Alisyah Pratama, dan Khawla Ameena Pratama. Kebersamaan keluarga tersebut semakin memperkuat nuansa kekeluargaan saat mereka membaur, berinteraksi, dan memperkenalkan diri satu per satu di hadapan para siswa. Dalam kesempatan itu, Bupati Egi mengungkapkan kesan positifnya saat pertama kali mengunjungi SLB Negeri Sidomulyo. Ia menilai dedikasi para guru sangat luar biasa dalam mendidik siswa-siswi berkebutuhan khusus. Menurutnya, lingkungan sekolah yang bersi...

GML Metro Kembali Melakukan Giat Jum'at Berkah Untuk Fakir Miskin

Gambar
GMLNEWSTV COM Metro - Gerakan Masyarakat Lokal Indonesia (GML) Dewan Pimpinan Daerah Kota Metro Kembali melanjutkan Kegiatan Jum'at Berkah Rutin Berbagi dan Peduli kepada masyarakat kurang mampu yang mendapatkan bantuan paket sembako di Kelurahan Hadimulyo Timur, Kecamatan Metro Pusat Sebanyak 4 orang Fakir Miskin lansia, dan jompo yang mendapat Paket sembako Jum'at 09/01/2026 Slamet Riadi selaku Ketua DPD GML Indonesia Kota Metro mengatakan "Hari ini kita melakukan Jum'at Berkah berbagi dan peduli kepada Warga kurang mampu sebanyak 4 orang Kita Bagikan Ke warga yang sudah di surfey dan verivikasi Oleh Divisi Sosial GML, dalam melakukan surfey teman-teman juga melakukan edukasi pemilahan sampah dari rumah sehingga sampah yang sudah dipilah kita ambil untuk dikelola dan didaur ulang sebagai langkah pengendalian sampah di Yayasan Pusat Pesantren Sampah Nusantara" Ujarnya Masih Menurut Slamet kegiatan jum'at berkah ini seperti biasa terus...

Indeks SPBE Lampung Selatan Naik Jadi 3,34, Transformasi Digital Pemerintahan Kian Matang

Gambar
GMLNEWSTV COM  LAMSEL, Kalianda - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan mencatat peningkatan signifikan dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE). Indeks SPBE Kabupaten Lampung Selatan naik dari 3,08 pada tahun 2024 menjadi 3,34 pada tahun 2025 dengan predikat “Baik”. Capaian tersebut berdasarkan hasil pemantauan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) sebagaimana tertuang dalam Surat Keputusan Menteri PAN-RB Nomor B/76/M.PD.06/2025 tentang Hasil Pemantauan SPBE Tahun 2025 yang ditetapkan pada 31 Desember 2025. Pemantauan dilakukan terhadap 266 instansi pusat dan pemerintah daerah di seluruh Indonesia. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Lampung Selatan, Anasrullah, menyampaikan bahwa peningkatan indeks SPBE tersebut mencerminkan progres nyata transformasi digital pemerintahan yang terus berkembang secara berkelanjutan di bawah kepemimpinan Bupati Radityo Egi Pratama dan Wakil Bupati M. S...

Plt Bupati Lampung Tengah Hadiri,Perayaan Natal, Bersama Pastur dan Pendeta di GKSBS Bandar Jaya.

Gambar
GMLNEWSTV COM Bandar Jaya, Lampung Tengah RadenMedia id – Pelaksana Tugas (PLT) Bupati Lampung Tengah, I Komang Koheri, S.E., M.Sos., menghadiri dan memberikan sambutan dalam Perayaan Natal Bersama yang diikuti oleh para pastor, pendeta, dan keluarga Kristiani se-Kabupaten Lampung Tengah. Acara yang bertema “Dalam Kebersamaan dan Keberagaman Kita Rayakan Hadirnya Kasih Allah bagi Setiap Keluarga Pelayan Tuhan” ini digelar di Gereja GKSBS Bandar Jaya, Kecamatan Terbanggi Besar, pada Rabu (7/1/2025) siang. Acara ini merupakan perayaan Hari Natal Tahun 2025 yang khusus mengundang para pemimpin dan pelayan gereja beserta keluarga dari berbagai denominasi Kristen di Lampung Tengah. Tujuannya adalah mempererat tali persaudaraan dan merenungkan makna Natal dalam konteks kehidupan bermasyarakat. Selain PLT Bupati, hadir pula sejumlah pejabat dan tokoh, antara lain,di antaranya Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Lampung Tengah, Kapolsek Terbanggi Besar, perwakilan FKUB, Satp...

Pertina Lampung Bangkitkan Generasi Baru,Wasit berintegritas Cetak SDM Pertandingan Berkualitas Tinggi.

Gambar
GMLNEWSTV COM BANDAR LAMPUNG, RADENMEDIA.ID –Guna menyongsong era regenerasi dan peningkatan kualitas penyelenggaraan pertandingan, Persatuan Tinju Amatir Indonesia (Pertina) Provinsi Lampung sukses menyelenggarakan Penataran Wasit dan Hakim.  Pelatihan Intensif Pertina Lampung untuk Cetak SDM Penyelenggara Pertandingan Berkualitas Tinggi Kegiatan yang berlangsung selama dua hari itu resmi ditutup di Stadion PKOR Way Halim, Selasa (6/1/2026)Sore.  Penutupan secara resmi dilakukan oleh Kepala Bidang Organisasi Pertina Lampung, Delfimasri, yang mewakili Ketua Pertina Provinsi Lampung, Hermanto, S.T. Dalam sambutannya, Delfi menegaskan bahwa kegiatan ini merupakan langkah strategis untuk memperkuat fondasi kepenjurian tinju amatir di daerah. Karna,“Kegiatan Penataran Wasit dan Hakim ini sudah tepat dan dapat melahirkan para wasit serta hakim yang memiliki integritas baik, yang membuat organisasi Pertina semakin eksis,” tegas Delfi kepada jurnalis, usai acara penutupa...

Tak di Aula, Bupati Egi Lantik 17 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di Dermaga BOM: Pejabat Harus Turun ke Rakyat

Gambar
GMLNEWSTV.COM   LAMSEL, Kalianda - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan menggelar pelantikan pejabat pimpinan tinggi pratama dengan cara yang tidak lazim. Bertempat di Dermaga BOM Kalianda, kawasan pesisir yang menjadi salah satu ikon wisata daerah, Bupati Lampung Selatan Radityo Egi Pratama melantik dan mengambil sumpah 17 pejabat pimpinan tinggi pratama (eselon II), Selasa (6/1/2026). Tidak berlangsung di aula perkantoran atau ruang berpendingin udara, pelantikan digelar di ruang terbuka berlatar laut. Pemilihan lokasi ini menjadi simbol komitmen pemerintah daerah dalam menghadirkan birokrasi yang dekat dengan masyarakat, adaptif, serta selaras dengan penguatan identitas pariwisata Lampung Selatan. Para pejabat yang dilantik tampak mengenakan pakaian dinas harian yang dipadukan dengan aksesoris adat khas Lampung, yakni Tukus bagi pejabat pria dan Kumbut bagi pejabat perempuan. Nuansa tersebut mencerminkan penghormatan terhadap nilai budaya lokal yang menjadi ...

Kelalaian Sekolah Pasca kasus Perundungan Berat: Kepala SDN 8 Bandar Jaya Barat.Dianggap Abaikan Aturan Pencegahan Kekerasan

Gambar
Gmlnewstv.com Lampung Tengah, Radenmedia. Id– Sebuah insiden perundungan (bullying) yang menyebabkan cedera fisik serius pada seorang siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) di Lampung Tengah, Lampung, justru diikuti oleh sikap kepala sekolah yang dianggap mengabaikan peraturan pemerintah mengenai pencegahan dan penanganan kekerasan Bullying di satuan pendidikan. Pelaporan oleh Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) jajaran Wartawan Indonesia Lampung Tengah, adalah suatu laporkan dari organisasi profesi wartawan , Guna mendorong kasus ini hingga ke tingkat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) untuk penanganan dan pemberian sanksi yang tegas. Pada Selasa, 22 April 2025, sekitar pukul 10.00 WIB, terjadi peristiwa perundungan di dalam kelas SD 8 Bandar Jaya Barat, Kecamatan Terbanggi Besar. Korban, JH, didorong di tarik bangkunya oleh pelaku, OL.DF.SA, hingga terjatuh dan terduduk keras di lantai. Kejadian tersebut berlangsung saat jam pelajaran berlangsung.  Akibat jatuh, JH mengala...

TPG 13 dan TPG THR Guru ASN TA 2025 Dipastikan Cair Januari 2026, Ini Penjelasan Resmi Pemkab Lampung Selatan

Gambar
GMLNEWSTV com KALIANDA - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan memastikan pencairan Tunjangan Profesi Guru (TPG) serta Tambahan Penghasilan Gaji ke-13 dan Tunjangan Hari Raya (THR) atau TPG ke-14 Tahun Anggaran 2025 akan direalisasikan ke rekening guru ASN pada Januari 2026, sekaligus menegaskan tidak ada dana yang hilang atau tidak dibayarkan. Kepastian tersebut disampaikan Pemkab Lampung Selatan melalui Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD), Wahidin Amin, menanggapi pertanyaan dan keresahan guru ASN terkait belum cairnya TPG ke-13 dan TPG ke-14 pada awal tahun 2026. Isu pencairan TPG tersebut menjadi sorotan karena sejumlah daerah lain telah lebih dahulu menyalurkan tunjangan profesi guru ke rekening penerima. Kondisi ini memicu pertanyaan di kalangan pendidik mengenai kepastian waktu pembayaran di Kabupaten Lampung Selatan. Wahid menjelaskan, keterlambatan pencairan bukan disebabkan oleh kelalaian pemerintah daerah, melainkan karena ...

BREAKING! Segini Skema Gaji PPPK Paruh Waktu di Lampung Selatan

Gambar
GMLNEWSTV COM  LAMSEL , Kalianda  - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan memberikan klarifikasi resmi terkait skema gaji Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu yang belakangan menimbulkan keresahan. Pemkab menegaskan, penetapan gaji masih mengacu pada regulasi nasional dan disesuaikan dengan kemampuan keuangan daerah agar pembayarannya berkelanjutan. Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Lampung Selatan, Wahidin Amin, menjelaskan bahwa kebijakan penggajian PPPK Paruh Waktu berpedoman pada Diktum ke-19 Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Nomor 16 Tahun 2025 tentang PPPK Paruh Waktu. Dalam regulasi tersebut, pemerintah daerah diwajibkan mempertimbangkan kapasitas fiskal daerah sebelum menetapkan besaran gaji, guna menjamin kesinambungan pembayaran. “Penentuan tarif gaji PPPK Paruh Waktu harus disesuaikan dengan kemampuan keuangan daerah agar pembayaran dapat berlan...

Bupati Radityo Egi Pratama Terbitkan Surat Edaran, UMK 2026 Naik Jadi Rp3,21 Juta dan Berlaku Mulai 1 Januari

Gambar
GMLNEWSTV.COM   LAMSEL, Kalianda - Bupati Lampung Selatan Radityo Egi Pratama resmi menerbitkan Surat Edaran Nomor 26 Tahun 2025 tanggal 31 Desember 2025 tentang Upah Minimum Kabupaten (UMK) Lampung Selatan Tahun 2026. Surat edaran tersebut menegaskan pemberlakuan UMK Lampung Selatan Tahun 2026 sebesar Rp3.219.609, sesuai Keputusan Gubernur Lampung Nomor G/878/V.08/HK/2025, dan berlaku efektif mulai 1 Januari 2026. UMK Lampung Selatan tahun 2026 tercatat mengalami kenaikan 4,64 persen atau sebesar Rp142.618,49 dibandingkan UMK tahun 2025 yang berada di angka Rp3.076.990. Penetapan ini merupakan bagian dari kebijakan Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan dalam menyesuaikan upah minimum dengan kondisi ekonomi dan ketenagakerjaan terkini. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Lampung Selatan, Badruzzaman, menjelaskan bahwa ketentuan UMK 2026 tersebut secara khusus berlaku bagi pekerja atau buruh dengan masa kerja kurang dari satu tahun. “UMK Kabupaten Lampung...

gmlnewstv@gmail.com

Kejadian Malam Takbiran di bukit kemuning bukan tawuran,melainkan perkelahian dengan pengeroyokan.

Terjadi Lagi Ilegal Logging Di Hutan Kawasan Lampung Utara, "Publik Menanyakan Apa Kerja Polhut Dinas Kehutanan Kabupaten Lampung Utara"

Seorang Bandar Sabu di Ringkus Sat Res Narkoba Polres Lampung Utara - GMLNEWSTV.

Polsek Bukit Kemuning Melimpahkan Barang Bukti Perkara Ilegal Logging Polres Lampung Utara

Waspada ! Ada Buaya Besar Berenang Di Sekitar Pantai Kalianda

Tentang Ucok Aritonang, Wartawan Senior yang Hari Ini Meninggal Dunia

Warga Pasar Baru Di Gegerkan Penemuan Mayat Gantung Diri Di dalam rumah nya.

Dugaan Tindak Pidana Ilegal Logging Kayu Sonokeling Masih Dalam Proses.

Bikin Takut Warga Kalianda, 15 Geng Motor Bersenjata Diburu Polres, Satu Pelajar Nekat Tebas Mobil

Keseret Ombak warga Karet, kalianda,meninggal Dunia.